Skripsi ini membahas tentang faktor-faktor yang memengaruhi deposito mudharabah pada bank umum syariah pasca Undang-Undang perbankan syariah no. 21 tahun 2008. Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi linier berganda. Data dari penelitian ini diperoleh dari statistik perbankan syariah dan situs resmi Bank Indonesia dari bulan Maret tahun 2005 sampai bulan Desember tahun 2012. Hasil s…
ABSTRAK Penelitin ini membahas pengaruh rasio keuangan yang terdiri dari Dana Pihak Ketiga (DPK), Capital Adequacy Ratio (CAR), Non performing financing (NPF), Return On Asset (ROA) terhadap Pembiayaan Mudharabah. Penelitian ini menggunakan metode statistik regresi berganda dengan kriteria Bank Umum Syariah yang menyajikan laporan keuangan yang dipublikasi triwulan dari tahun 2008 sampai denga…