Tujuan: Tujuan skripsi ini adalah untuk mengetahui pengaruh modal sosial, Kesehatan, Pendidikan, Ekonomi dan belanja pemerintah terhadap kemiskinan di Kabupaten Kota Provinsi Jawa Barat Metode: Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Objek penelitian ini adalah Kabupaten/Kota Provinsi Jawa Barat pada Tahun 2011-2021 yang berjumlah 27 Kabupaten/Kota sebagai sampel peneli…
"Pendidikan dan pembelajaran terus mengalami perubahan dan perkembangan. Jika dulu pembelajaran hanya terbatas dan terbiasa dilakukan dalam satu ruang kelas, kini tidak lagi. Peserta didik dan guru bisa belajar bersama dalam satu ruang virtual tanpa harus berkumpul secara fisik dalam satu ruang kelas. Perubahan dalam dunia pendidikan berjalan dengan pesat dan cepat. Sebagai penggerak pendidi…
"Psikologi pendidikan merupakan studi sistematis yang berkaitan dengan aspek psikologis siswa dalam situasi dan lingkungan pendidikan. Salah satu manfaat ilmu psikologi dalam proses pendidikan adalah, pemahaman secara komprehensif dan bijak yang menempatkan siswa sebagai manusia, yakni tentang segala kemampuan, potensi, sifat, perilaku, hambatan, kepribadian, dan lain sebagainya. Buku ini memb…
Apakah psikologi itu? Apa gunanya kita mempelajari psikologi? bagaimana pengaruh pembawaan dari pengaruh lingkungan terhadap perkembangan manusia? Mengapa intelejensi seseorang berbeda dengan intelejensi orang lain? Faktor-faktor apa yang mempengaruhinya? Masalah-masalah di atas hanya sebagaian kecil saja dari masalah-masalah yang dibahas dalam buku ini. Di dalam pembahasan itu dikemukakan juga…
Model pembelajaran merupakan salah suatu perencanaan atau suatu pola yang digunakan sebagai pedoman dalam merencanakan pembelajaran di kelas. Pada dasarnya, model pembelajaran merupakan bentuk dari penggabungan pendekatan-pendekatan dari awal sampai akhir yang disajikan oleh guru.