Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang menentukan pengaruh perilaku pinjam meminjam rumah tangga di Indonesia dengan fokus pada religiusitas, pendapatan, tabungan, dan konsumsi rumah tangga. Penelitian ini menggunakan data dari Indonesian Family Life Survey (IFLS) angkatan ke-5 yang dilakukan pada tahun 2014 dengan sampel sebanyak 3.350 orang. Metodolo…
Tujuan : Tujuan penulis untuk melakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh Sertifikat halal, kesadaran halal, Bahan Makanan dan harga terhadap Minat Beli Produk makanan kemasan halal di wilayah DKI Jakarta. Metode : Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Metode pada penelitian ini menggunakan metode SEM (Structural Equation Modeling) dengan pendekat…
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk menguji Pengaruh Impulse Buying, E-Wom, Live Streaming dan Brand Image Sebagai Strategi Pemasaran Terhadap Keputusan Pembelian Pada Marketplace Shopee” (Studi Kasus Pada Aerostreet). Metode: Metode penelitian yang digunakan adalah Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif deskriptif dengan teknik analisis Structural Equation Modeling…
Pada tanggal 8 Januari hingga April 2022 tercatat sebanyak 118.000 jamaah umroh yang sudah diberangkatkan ke Tanah Suci. Antusiasme umat Islam di Indonesia untuk menunaikan ibadah umrah berdampak positif bagi perkembangan bisnis Penyelenggara Perjalanan Ibadah Umrah (PPIU). Pada tahun 2010 umroh backpacker sudah mulai kembali menjadi tren di kalangan masyarakat Indonesia. Banyak keunt…
Tujuan: Skripsi ini membahas analisis pengaruh terpaan iklan dan promosi penjualan di televisi terhadap minat belanja di marketplace shopee dengan studi kasus wilayah aceh tengah. Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan analisis regresi linear berganda dan uji hipotesis uji t dan uji f, jenis data pada penelitian adalah data primer dan data sekunder, adapun te…
Tujuan : Penelitian ini dilakukan untuk menyusun recana bisnis yang sesuai pada usaha melon hidroponik Daun Tani Indonesia. Penelitian usaha melon hidroponik Daun Tani Indonesia adalah pencarian customer segment dan value proposition. Model bisnis Daun Tani Indonesia ini dirancang dengan metode action research dan instrumen yang digunakan adalah wawancara dan menggunakan dua tahap pe…
Latar Belakang – Penelitian ini menjawab saran penelitian Villiers, C., & Botes (2022) agar adanya penelitian yang menguji modal sosial terhadap kualitas laporan keuangan yang masih jarang dilakukan. Terlebih penelitian ini mencoba menggunakan objek organisasi pengelola zakat (OPZ) yang belum pernah dilakukan sebelumnya pada sampel OPZ khusus di negara Indonesia. Tujuan – Penelitia…
Latar Belakang – Terdapat kebutuhan mendesak akan suatu instrumen untuk mengevaluasi, melaporkan, dan mengukur kinerja pengelolaan nazir wakaf, khususnya aspek tata kelola syariah nazir wakaf. Meskipun tata kelola syariah merupakan aspek penting dalam pengelolaan wakaf, namun penelitian tentang tata kelola syariah di lembaga pengelola wakaf (nazir) belum banyak dilakukan. Tujuan – …