Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemahaman, kesiapan dan teknologi digital terhadap penyusunan laporan keuangan UMKM berbasis SAK EMKM di Bogor Metode : Penelitian ini menggunakan pendekatan Kuantitatif dengan mensurvei 152 UMKM yang ada di Bogor melalui media elektronik (google form). Penelitian ini menggunakan analisis model persamaan struktural (SEM-PLS) u…
Tujuan: Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui bagaimana pengukuran tingkat penerimaan masyarakat dalam penggunaan syariah dengan model simplifikasi UTAUT2 dengan menambahkan modifikasi variabel religusitas dan nilai syariah di Jabodetabek. Metode : Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan kuesioner online (google form) dan diperoleh 130 responden. …