Program grafis pengolah gambar vektor CorelDRAW X4 memang tergolong program desain grafis yang andal. Andapun dapat membuat berbagai macam karya desain menggunakan software tersebut. Aplikasi-aplikasi lain yang masih satu paket dengan CorelDRAW pun, seperti Corel PHOTO-PAINT serta Corel BARCODE WIZARD misalnya, akan dapat membantu mempermudah pekerjaan Anda dalam menciptakan sebuah karya desain.