Bisnis fotografi profesional memiliki potensi yang menjanjikan di Indonesia, terutama dengan meningkatnya permintaan akan layanan fotografi berkualitas untuk berbagai acara dan kegiatan. Penelitian ini bertujuan untuk merancang rencana bisnis baru bernama "Nuance Capture" dengan menggunakan analisis Model Bisnis Kanvas. Peneliti menggunakan pendekatan kualitatif dengan teknik pengumpu…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kematangan dan kelayakan model bisnis kanvas yang dibuat oleh penulis untuk usaha jasa fotografi "Pure Capture". Inspirasi bisnis ini muncul dari pengalaman pribadi penulis yang merasa kurang puas dengan hasil dokumentasi pernikahan saudari yang dianggap kurang berkualitas, meskipun momen tersebut sangat berharga. Penulis juga menyadari bahwa …
Rencana Bisnis Fotografi "Udara Subuh Pict" ini merupakan sebuah usaha jasa fotografi komersial yang berlokasi di kota Bogor. Penelitian ini bertujuan untuk merancang model bisnis kanvas yang tepat berdasarkan analisis value proposition dan customer segment yang menjadi target utama bisnis ini. Metodologi penelitian menggunakan pendekatan kualitatif melalui wawancara mendalam dan observasi part…