Buku ini adalah bahan yang dapat digunakan dalam kegiatan belajar mandiri, pelatihan, dan persiapan uji kompetensi bidang Manajemen Risiko tingkat 1 yang diselenggarakan oleh Lembaga Sertifikat Profesi Perbankan (LSPP). Namun, dapat juga dobaca oleh siapa pun yang ingin mengetahui seluk menajemen risiko perbankan. Buku ini disusun oleh tim yang berasal dari kalangan manajemen risiko perbankan, …
Buku ini secara garis besar berisi: Tinjauan, Nilai dan penganggaran modal, Risiko, Struktur modal dan kebijakan dividen, Pembiayaan jangka panjang, Opsi, Masa depan dan pembiayaan perusahaan, Pembiayaan jangka pendek, dan topik-topik khusus.