Buku ini berisi mengenai Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang(PERPPU) Nomor 2 Tahun 2022 tentang Cipta Kerja (disingkat Perppu CK.) terdiri dari 186 pasal, 737 halaman dan XIII Bab. Buku ini merupakan intisari Perppu CK yang terurai dalam pasal 4 huruf (a) s/d huruf (j) dan dijabarkan dalam Bab III s/d Bab XII. Dalam bab-bab tersebut disebutkan pasal-pasal yang bersangkutan yang meru…
Kedudukan hukum sebagai supremasi tertinggi dalam tatanan masyarkat bernegara, bukanlah suatu hal yang terjadi begitu saja. Proses panjang telah berlangsung hingga masyarkat di seluruh dunia sepakat untuk menempatkan hukum sebagai salah satu pedoman tertulis yang harus dipatuhi dalam rangka mencapai ketertiban, keamanan, dan keadilan bersama. Namun demikian, dalam proses pelaksanaannya, terjadi…