Penelitian ini merupakan penelitian empiris yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh tingkat literasi keuangan syariah terhadap kinerja usaha mikro kecil dan menengah, apakah pengetahuan, kemampuan dan sikap tentang keuangan syariah mempengaruhi kinerja UMKM di kabupaten bogor. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan mengolah data primer melalui responden langsung den…
Tujuan: Skripsi ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh teknologi informasi terhadap inklusi keuangan masyarakat di Jawa Barat . Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif melalui metode Regresi Logistik dengan studi kasus di Jawa Barat pada Periode 2021. Hasil/ temuan: Temuan dari penelitian ini adalah peran teknologi informasi berpengaruh signifikan terhadap Inklusi ke…
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh kompetensi nazhir dan pengendalian internal terhadap kualitas laporan keuangan lembaga wakaf di Kota Bandung dengan nazhir wakaf sebagai objek penelitian. Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan Kuantitatif dengan mensurvei 56 nazhir wakaf yang sudah terdaftar di BWI dari 5 lembaga wakaf di Kota Bandung yang…
Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemahaman, kesiapan dan teknologi digital terhadap penyusunan laporan keuangan UMKM berbasis SAK EMKM di Bogor Metode : Penelitian ini menggunakan pendekatan Kuantitatif dengan mensurvei 152 UMKM yang ada di Bogor melalui media elektronik (google form). Penelitian ini menggunakan analisis model persamaan struktural (SEM-PLS) u…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana penerapan sistem keuangan desa dalam meningkatkan akuntabilitas dan transparansi dalam pengelolaan dana desa. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Data dikumpulkan melalui wawancara dengan pemerintahan desa yang terlibat serta masyarakat setempat. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa imple…
Tujuan: Skripsi ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kebijakan penurunan tarif pajak, kondisi keuangan, dan literasi pajak terhadap tingkat kontribusi pajak UMKM di Kabupaten Bogor. Metode: Penelitian ini menggunakan 4 variabel yaitu kebijakan penurunan tarif PPh Final, kondisi keuangan, dan literasi pajak sebagai variabel independen (X), kemudian tingkat kontribusi pajak sebagai…
Objectives : This study aims to determine the level of accountability, transparency and success of ZMOs in managing zakat funds through the application of internet reporting and assessment of ZMO financial performance. Methods : Research analysis method used is content analysis and prime performance measurement of the financial performance section issued by Indonesia Magnificence of …
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan signifikan pada rasio likuiditas, rasio profitabilitas, rasio solvabilitas, rasio aktivitas indikator menggunakan Current Ratio (CR), Debt to Equity Ratio (DER), Net Profit Margin (PM), dan Total Asset Turnover (TATO) dan untuk mengetahui tingkat kesehatan perusahaan teknologi. Metode: Penelitian ini menggunaka…
Menganalisis pengelolaan zakat oleh BAZNAS Kota Depok, fokus pada praktikpraktik Pengumpulan, Pengelolaan, dan Penyaluran Dana Zakat. Metode: Melalui pelaksanaan magang dari tgl. 27 Maret s.d 30 Juni 2023 di Kantor BAZNAS Kota Depok Menggunakan Pendekatan Deskriptif Kualitatif terhadap data-data kualitatif yang diperoleh selama magang. Menggunakan tools seperti Microsoft Excel dan p…
Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah Tata Kelola Perusahaan dapat berpengaruh terhadap Kinerja Keuangan, serta menguji apakah Kualitas Audit sebagai variabel moderasi mampu memoderasi hubungan Tata Kelola Perusahaan terhadap Kinerja Keuangan. Metodologi : Penelitian ini menggunakan data sekunder yang terdiri dari laporan good corporate governance (GCG) dan annual report …
Tujuan: Penelitian ini mempunyai tujuan untuk mengetahui pengaruh pemahaman akuntansi, internal audit dan sistem informasi akuntansi terhadap kualitas laporan keuanga. Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan melakukan penyebaran kuisioner kepada staff PT. Perkebunan Nusantara VIII dan pengolahan data menggunakan analisis regresi berganda dengan memakai aplikasi SPSS. …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh dari keaktifan berorganisasi, manajemen waktu, motivasi belajar, dan teman sebaya terhadap prestasi akademik mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif dengan model penelitian analisis regresi linear berganda. Populasi penelitian ini ada…
Tujuan: Skripsi ini membahas Analisis Manajemen Risiko Operasional dalam Praktik Pengelolaan Zakat (Studi Kasus BAZNAS Provinsi Kalimantan Timur). Metode: Penelitian ini menggunakan ERM-COSO dengan pendekatan mixedmethod dengan desain studi kasus di BAZNAS Provinsi Kalimantan Timur. Data diperoleh dari hasil wawancara semi-struktur dengan bagian yang relevan, pengamatan langsung dan dar…
Objectives : This study aim to identify the response, influence, contribution scale and transmission effect time-span of macroeconomic and global economic uncertainty on the volatility of Islamic stock market indices, namely Jakarta Islamic Index (JII), FTSE BM Emas Malaysia Syariah, and Tadawul All-Share Index (TASI). Methodology : Vector Auto Regression (VAR)/ Vector Error Correlat…
Tujuan : Skripsi ini bertujuan untuk menganalisa apakah terdapat pengaruh langsung atau tidak langsung variabel kepercayaan, keamanan, persepsi risiko, kemanfaatan dan Literasi Keuangan Syariah terhadap minat penggunaan bank digital syariah. Metodologi : Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan metode SEM-PLS dengan mengambil studi kasus Generasi Z di Jabodetabe…
Latar Belakang – Penelitian ini menjawab saran penelitian Villiers, C., & Botes (2022) agar adanya penelitian yang menguji modal sosial terhadap kualitas laporan keuangan yang masih jarang dilakukan. Terlebih penelitian ini mencoba menggunakan objek organisasi pengelola zakat (OPZ) yang belum pernah dilakukan sebelumnya pada sampel OPZ khusus di negara Indonesia. Tujuan – Penelitia…
Latar Belakang – Terdapat kebutuhan mendesak akan suatu instrumen untuk mengevaluasi, melaporkan, dan mengukur kinerja pengelolaan nazir wakaf, khususnya aspek tata kelola syariah nazir wakaf. Meskipun tata kelola syariah merupakan aspek penting dalam pengelolaan wakaf, namun penelitian tentang tata kelola syariah di lembaga pengelola wakaf (nazir) belum banyak dilakukan. Tujuan – …
Latar Belakang – Peranan pengawasan internal perusahaan pada perbankan syariah yang dilakukan oleh dewan audit dan dewan pengawas syariah merupakan bagian dari sistem pengawasan untuk mengawasi aspek keuangan, kepatuhan, kehati-hatian dan prinsip syariah untuk dapat membantu meningkatkan kinerja perusahaan. Dewan Pengawas Syariah merupakan salah satu komponen penting dalam pelaksana…