Text
Tahdzib AL-FARD, Etika Kerja Islami, Dan Fraud Di Sektor Publik
Penelitian Ini Mengkaji Peran Edukasi Individu Terhadap Unsur-unsur Kecurangan Yaitu Tekanan, Peluang, Rasionalisasi, Dan Integritas Sebagai Faktor Anti fraud Dan Dampak Dalam Mengurangi Kecurangan Karyawan. Penelitian Ini Menggunakan Pendekatan Kuantitatif Dengan Menggunakan Kuesioner Sebagai Alat Pengumpulan Data Utama. Temuan Penelitian Menujukkan Bahwa Tahdzib Al-Fard Secara Signifikan Mengurangi Tekanan, Peluang, Dan Rasionalisasi Sekaligus Meningkatkan Integritas
No other version available