Text
Implementasi Pengelolaan Kekayaan Keluarga dalam Perspektif Maqashid Syariah terhadap Minat Pengelolaan Keuangan Syariah
Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh literasi keuangan syariah, religiussitas, dan kontrol perilaku terhadap minat pengelolaan kekayaan islam. penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan mengunpilkan data penyebaran kuesioner secara daring melalui platfrom google from.literasi keuangan syariah dan religiusitas berpengaruh signifikan dan posotif terhadap minat pengelolaan islam, dengan nilai hitung masing-masing 5,464 dan 6,444 serta nilai signifikansi 0,000,
No other version available