Text
Peningkatan kemampuan perusahaan melalui pendampingan penyusunan laporan keuangan : suatu studi kasus di PT Gema Gita Mandira
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mencari tahu sebaran wilayah pendapatan,
serta mencari tahu kinerja dan tren keuangan yang diukur dengan menggunakan
rasio keuangan pada tahun 2019-2023.
Metode: Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan analisa
rasio keuangan.
Hasil/Temuan: Penilitan ini memberikan temuan bahwa (1) sebaran wilayah
pendapatan perusahaan sudah cukup baik, (2) kinerja dan tren keuangan
perusahaan yang diukur menggunakan rasio keuangan sudah cukup baik
No other version available